About Us

Tentang Kami

Selamat Datang di Kampoeng Arab

Kampoeng Arab Indonesia merupakan suatu perusahaan yg bergerak dibidang manufajtur industri. Berawal dari pengolahan kopi yg diracik dengan ranuan rempah lalu meluas menjadi perusahaan yg memproduksi berbagai macam produk dengan campuran racikan rempah yg khas.
Perusahaan kampoeng arab indonesia berdiri dari tahun 2014. Semua produk yg kami produksi berdasarkan rempah yg menyehatkan untuk tubuh dan merupakan berbagai kekayaan akulturasi budaya timur tengah (ARAB) yg islami dgn budaya indonesia.

Visi

menjadi qudwah hasanah perusahaan yg menegakkan syariat islam dgn memproduksi berbagai macam produk yg bermanfaat untuk seluruh umat.

Misi

  • Menjalankan muamalah perusahaan ekonomi syariah yg sesuai dgn alquran dan assunnah
  • Menciptakan inovasi produk yg bermanfaat untuk umat
  • Menambah jaringan untuk supply produk k seluruh pasar nasional dan internasional
  • Mempraktekkan jual beli sesuai syariat
  • Memproduksi produk yg halal dan layak konsumsi untuk seluruh kalangan manusia
Chat Whatsapp